20.38

Membaca Buku Secara Online

Ditulis Oleh ary pada tanggal 24 march, 2009.
Tampilan halaman Google Book Search

Tampilan halaman Google Book Search

Beberapa waktu yan lalu Google mengeluarkan sebuah layanan baru, yaitu Google Book Search. Dengan layanan ini Anda bisa membaca buku-buku secara online. Tidak hanya buku-buku berbahasa Inggris, di sini Anda juga bisa membaca buku-buku berbahasa Indonesia terbitan Elex Media, Mizan, dll yang biasa Anda jumpai di toko buku Gramedia.

Untuk menggunakannya cukup mudah, sama persis dengan penggunakan search engine Google. Anda tinggal mengetikkan kata kunci dari buku yang ingin Anda cari. Setelah itu jika ketemu klik aja judul bukunya. Maka Anda bisa segera membaca isi buku tersebut.

Tentu saja tidak semua halaman dari buku yang Anda cari dapat Anda baca secara online. Tapi sudah lebih dari cukup kalau Anda sekedar ingin mengetahui isinya sebelum Anda memutuskan untuk membeli buku tersebut


Save web page to PDF free with freepdfconvert.com

0 komentar:

Posting Komentar

Teman Saya

Pelajaran Blog Khusus Bagi Pemula
Tukar Link dan Promosi Website - Webkios Direktori gratis untuk promosi dan tukar link website indonesia dengan berbagai macam kategori. Tambahkan website anda sekarang!
best ptc Blogger Indonesia
KampungBlog.com - Kumpulan Blog-Blog Indonesia